Pitria Ayu Lestari Nim: S.15.1616 Hubungan rawat gabung dengan motivasi Ibu post partum dalam memberikan asi pertama (kolustrum) Di rsud dr. H. Moch. Ansari saleh banjarmasin

Ayu Lestari, Pitria (2018) Pitria Ayu Lestari Nim: S.15.1616 Hubungan rawat gabung dengan motivasi Ibu post partum dalam memberikan asi pertama (kolustrum) Di rsud dr. H. Moch. Ansari saleh banjarmasin. KTI Akademi Kebidanan Sari Mulia.

[img]
Preview
Text
COVER-2.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Naskah.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (30kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (16kB) | Preview

Abstract

Pemberian Air Susu Ibu (ASI) terbukti bermanfaat untuk optimalisasi imunitas, pertumbuhan dan perkembangan bayi. Hasil tanya jawab singkat kepada 10 orang ibu diketahui bahwa sebanyak 7 orang ibu tidak memberikan ASI kepada bayinya dan 3 orang lainnya tidak rawat gabung dengan bayinya karena lahir prematur, BBLR dan asfiksia. Tujuan: Mengetahui hubungan rawat gabung dengan motivasi ibu post partum dalam memberikan ASI pertama (Kolustrum). Metode: Penelitian ini menggunakan metode survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah seluruh ibu post partum normal di RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin tahun 2017. Pengambilan sampel sebanyak 30 orang ibu post partum normal serta sehat dan memiliki bayi yang sehat menggunakan metode accidental sampling. Hasil: Umur tidak beresiko sebanyak 21 orang (70%), berpendidikan tinggi sebanyak 20 orang (66,7%), bekerja sebanyak 17 orang (56,7%), paritas beresiko sebanyak 20 orang (66,7%), yang melakukan rawat gabung sebanyak 22 orang (73,3%) dan memiliki motivasi tinggi sebanyak 17 orang (56,7%). Ada hubungan rawat gabung dengan motivasi ibu post partum dalam memberikan ASI pertama (Kolustrum) di RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin. Simpulan: Ada hubungan rawat gabung dengan motivasi ibu post partum dalam memberikan ASI pertama (Kolustrum) di RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin. Kata Kunci: Kolustrum, Motivasi, Post Partum, Rawat Gabung.

Item Type: KTI DIII Kebidanan Sari Mulia
Kata Kunci Tidak Terkontrol: Kolustrum, Motivasi, Post Partum, Rawat Gabung.
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Pengguna Penyetoran: Rahman Perpustakaan UNISM
Tanggal Setoran: 12 Oct 2018 06:06
Last Modified: 12 Oct 2018 06:06
URI: http://repository.unism.ac.id/id/eprint/128

Actions (login required)

View Item View Item