Buana, Ratna Willis (2011) Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu dengan Status Gizi Anak Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Teluk Dalam Banjarmasin Tahun 2011. Karya Tulis Ilmiah DIII Kebidanan Sari Mulia.
|
Text
cover.pdf Download (190kB) | Preview |
|
|
Text
ABSTRAK wilis.pdf Download (182kB) | Preview |
|
Other
RATNA W BUANA.rar Download (291kB) |
Abstract
Masalah yang diteliti adalah pengetahuan ibu tentang status gizi pada anak balita. Pengetahuan ibu merupakan salah satu faktor yang dapat mengaruhi status gizi anak balita. Objek penelitian adalah ibu yang memiliki anak balita dan tinggal di wilayah kerja puskesmas Teluk Dalam Banjarmasin pada tahun 2011. Tujuan penelitian untuk mengetahui apakan ada Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu dengan Status Gizi Anak Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Teluk Dalam Banjarmasin Tahun 2011. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah analitik korelasi. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik accidental sampling. Hasil analisis dihitung menggunakan uji Chi Square. Hasil penelitian didapatkan tingkat pengetahuan ibu tentang gizi anak balita baik dan status gizi yang baik pada anak balita. Kesimpulan penelitian adalah terdapat hubungan tingkat pengetahuan ibu dengan status gizi pada anak balita di wilayah kerja puskesmas Teluk Dalam. Saran dalam penelitian ini diharapkan pemberian informasi kepada ibu tentang gizi anak balita terus ditingkatkan agar status gizi lebih meningkat. Kata Kunci: Pengetahuan, Status Gizi Anak Balita.
Item Type: | KTI DIII Kebidanan Sari Mulia |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Pengguna Penyetoran: | Unit Perpustakaan UNISM |
Tanggal Setoran: | 28 Oct 2019 06:45 |
Last Modified: | 28 Oct 2019 06:45 |
URI: | http://repository.unism.ac.id/id/eprint/1582 |
Actions (login required)
View Item |