IDENTIFIKASI PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA TENTANG PEMERIKSAAN IVA DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SIKUI

Apiv Siebi Naik Bancin (2024) IDENTIFIKASI PENGETAHUAN DAN DUKUNGAN KELUARGA TENTANG PEMERIKSAAN IVA DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS SIKUI. PROGRAM STUDI SARJANA KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS SARI MULIA BANJARMASIN 2024.

[img] Text
SKRIPSI APIV FIX ttd dosen - Apiv Siebi (1).pdf

Download (1MB)

Abstract

Jumlah perempuan uisa 30-50 tahun di Provinsi Kalimantan Tengah tahun 2019 berjumlah 530.018 orang. Perempuan yang melakukan pemeriksaan dini kanker leher rahim tahun 2019 sebanyak 10.659 orang (2%) lebih banyak dibandingkan tahun 2018 sebanyak 9.254 orang (2,3%). Hal ini membuktikan bahwa pemeriksaan IVA di Provinsi Kalimantan Tengah masih jauh di bawah target nasional yaitu 70%.Faktor yang dapat mempengaruhi perilaku WUS dalam melakukan pemeriksaan IVA adalah pengetahuan dan dukungan keluarga Tujuan: Mengetahui faktor yang berkaitan dengan pemeriksaan IVA di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sikui Metode: Desain penelitian yang digunakan adalah studi deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 85 WUS di Wilayah Kerja UPT Puskesmas Sikui pada bulan Januari-April 2024. Sampel dalam penelitian ini adalah WUS sebanyak 30 orang yang didapatkan dengan teknik accidental sampling.Uji analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis univariat. Hasil:. Tingkat pengetahuan dari 30 responden WUS terdiri kategori kurang ada 17 orang (56,67 %), kategori cukup ada 10 orang (33,33%) dan kategori baik ada 3 orang (10%). Dukungan keluarga yang didapatkan dari 30 responden WUS ada 23 orang (76,67%) dengan kategori tidak mendukung dan ada 7 orang (23,33%) medukung kategori kurang ada 17 orang (56,67 %). Kesimpulan:Tingkat pengetahuanWUS dan dukungan masih kurang terkait pemeriksaan IVA diharapkan puskesmas dapat memberikan promosi lebih aktif terkait pemeriksaan IVA

Item Type: Skripsi
Kata Kunci Tidak Terkontrol: IVA Test, Dukungan Keluarga, Pengetahuan
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Fakultas: FAKULTAS KESEHATAN
Pengguna Penyetoran: Rahman Perpustakaan UNISM
Tanggal Setoran: 01 Jul 2025 02:36
Last Modified: 01 Jul 2025 02:36
URI: http://repository.unism.ac.id/id/eprint/3665

Actions (login required)

View Item View Item