Asuhan kebidanan Pada ibu nifas tentang Perawatan luka perineum di bpm “j” banjarmasin

Astuti, Indri (2017) Asuhan kebidanan Pada ibu nifas tentang Perawatan luka perineum di bpm “j” banjarmasin. Kti.Fak:Kesehatan,Jur:d3 Kebidanan Sari Mulia.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (13kB) | Preview
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (20kB)
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (30kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (107kB)
[img] Text
bab 3.pdf

Download (21kB)
[img] Text
BAB 4.pdf

Download (70kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (27kB)
[img] Text
BAB 6.pdf

Download (18kB)

Abstract

Diseluruhduniapadatahun 2009 terjadi 2,7 jutakasusrobekan (ruptur) perineum padaibubersalin. Berdasarkanstudipendahuluan yang dilakukanpadatanggal 25 januari 2017 data yang didapatkandariBuku Register INC di BPM “J” padatahun 2016 daribulan November danDesembersebanyak 50 orang yang tidakadalukajahitansedangkan yang adalukajahitansebanyak 10 orang.Berdasarkanhasildaritanyajawabsingkatdengan 3 orang ibunifastentangperawatanluka perineum dan 2 orang ibunifastidakmengetahuibagaimanacaramelakukanperawatanluka perineum yang benarsehingga proses penyembuhanlukamenjadi lama. Sehinggadapatdisimpulkankarenabanyakibunifas yang kurangmemahamidanmengetahuicaraperawatanlukaperenium. Kajian Kasus : Kami melaporkan Asuhan Kebidanan pada Ny. H mengatakan melahirkan spontan dan ada luka episiotomi, pada data objektif didapatkan daerah genitalia terdapat luka episiotomi derajat II robekan mengenai kulit dan lapisan otot, yang menunjukkan bahwa ibu nifas tersebut mengalami luka perineum derajat II. Hasil : Berdasarkan data diatas kami memutuskan untuk memberikan Asuhan Kebidanan pada ibu Nifas dengan penatalaksanaan perawatan luka perineum,perawatan luka perineum pada ibu nifas dilakukan secara intensif.Perawatan luka untuk mencegah terjadinya infeksi, menjaga personal hygiene, mengkonsumsi makanan masa nifas, diet tinggi protein untuk mempercepat proses penyembuhan luka perineum.Masalah potensial yang mungkin terjadi vulvitis infeksi pada sayatan episiotomi, vaginitis infeksi vagina, dan servitis. Pemberian terapi asam mefenamat dan tablet Fe. Prognosa : Pada hari pertama luka perineum masih basah dan ibu masih merasakan nyeri, pada hari kedua luka perineum mulai kering dan nyeri mulai berkurang, danpada hari ketiga luka perineum sudah kering dan nyeri sudah tidak ada, ini dilakukan perawatan luka perineum dan mengkonsumsi makanan yang menunjang untuk proses penyembuhan luka yaitu daging, telur, ikan haruan, kacang-kacangan dan sayuran hijau. Kata Kunci :Asuhankebidanan, Ibu Nifas, Luka Perineum.

Item Type: KTI DIII Kebidanan Sari Mulia
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Pengguna Penyetoran: Rahman Perpustakaan UNISM
Tanggal Setoran: 13 Apr 2019 05:51
Last Modified: 13 Apr 2019 05:51
URI: http://repository.unism.ac.id/id/eprint/258

Actions (login required)

View Item View Item