Mentari, Prastika Noor (2013) Gambaran Pengetahuan ibu hamil tentang kehamilan resiko tinggi di pelayanan kesehatan ibu dan anak (PKIA) Belitung. Karya Tulis Ilmiah DIII Kebidanan Sari Mulia.
|
Text
ABSTRAK1.pdf Download (145kB) | Preview |
|
Other
KTI prastika noor mentari.rar Download (563kB) |
Abstract
Masalah penelitian yaitu Masih kurangnya pengetahuan ibu hamil tentang kehamilan resiko tinggi di Pelayanan kesehatan ibu dan anak (PKIA) Belitung Banjarmasin. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriftif dan teknik pengambilan sampel dilakukan secara accidental sampling dengan instrument penelitian berupa kuesioner yang dibagikan langsung pada ibu hamil yang datang berkunjung ke Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak (PKIA) Belitung Banjarmasin. Hasil penelitian yang dilakukan terhadap 100 responden di Pelayanan kesehatan ibu dan anak (PKIA) Belitung Banjarmasin pengetahuan ibu hamil di PKIA tentang kehamilan resiko tinggi sebagian Besar responden mempunyai pengetahuan cukup yaitu 66%. Saran Bagi Tenaga kesehatan harus lebih aktif dalam upaya meningkatkan pelayanan pemeriksaan kehamilan melalui penyuluhan-penyuluhan dan konseling serta memberikan arahan yang benar bagi ibu hamil. Dan tentunya peran serta kelurga dan ibu itu sendiri sangat besar yaitu memahami pentinnya pemeriksaan kehamilan secara dini baik kehamilan beresiko maupun tidak. Kata kunci : Pengetahuan, Ibu Hamil, Resiko Tinggi.
Item Type: | KTI DIII Kebidanan Sari Mulia |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Pengguna Penyetoran: | Unit Perpustakaan UNISM |
Tanggal Setoran: | 29 Aug 2019 02:28 |
Last Modified: | 29 Aug 2019 02:28 |
URI: | http://repository.unism.ac.id/id/eprint/1271 |
Actions (login required)
View Item |