Kepatuhan penerapan spo pencegahan infeksi Di rumah sakit sari mulia banjarmasin

Rahmawati,Rif’at (2017) Kepatuhan penerapan spo pencegahan infeksi Di rumah sakit sari mulia banjarmasin. Skripsi DIV Kebidanan.

[img] Other
Rif'at Rahmawati.rar

Download (11MB)

Abstract

Salah satu parameter pelayanan kesehatan yang baik dirumah sakit adalah terkendalinya infeksi nosokomial, pencegahan dan pengendalian infeksi nosokomial merupakan pelayanan yang wajib diselengarakan oleh rumah sakit untuk melindungi pasien dari infeksidalam bentuk pencegahan surveilans, dan pengobatan yang rasional. Angka kejadian infeksi nosokomial tidak boleh lebih dari 1,5%. Rumah Sakit Sari Mulia Banjarmasin Tahun 2017 Angka Tertinggi pada kasus pebitis 269/1000 pasien. Kepatuhan pengunaan alat pelindung diri dan kebersihan tangan merupakan hak paling penting dalam pencegahan infeksi. Tujuan : Mengetahui gambaran kepatuhan penerapan SPO pencegahan infeksi diRumah sakit Sari Mulia Banjarmasin. Metode Penelitian : Penelitian ini deskriptifkuantitatif, pengumpulan data melalui kuesioner dan observasi kepada 37 responden diruang Bersalin Ruang Bayi dan IGD di Rumah Sakit Sari Mulia Banjarmasin. Teknik pengolahan dan Analisa Data melalui tahap Editing, Coding, Entri Data, Tabulasi, dan Analisa Data mengunakan Analisa Univariat. Hasil: Penerapan SPO cuci tangan pada tenaga kesehatan 99% patuh, pada APD 100% patuh, masih ada terdapat sikap negatif yaitu 18,9% pada penerapan SPO cuci tangan masih terdapat sikap negatif. Sedangkan SPO untuk pengunaan APD Sikap 27%. Simpulan: Dilihat dari kepatuhan penerapan cuci tangan dan APD meyimpulkan hasil penelitian dari 37 responden terdapat hanya 1 responden yang cukup patuh cuci tangan. Akan tetapi berlawanan dengan sikap masih ada sebagian kecil sikap negatif terhadap APD dan cuci tangan. Kata Kunci : Kepatuhan, Sikap, APD, Cuci Tangan.

Item Type: Skripsi
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Pengguna Penyetoran: Rahman Perpustakaan UNISM
Tanggal Setoran: 14 Jun 2019 01:47
Last Modified: 14 Jun 2019 01:47
URI: http://repository.unism.ac.id/id/eprint/474

Actions (login required)

View Item View Item