Hubungan Pengetahuan Ibu Dengan Status Kelengkapan Imunisasi Booster Pada Balita Dipuskesmas Pekauman Banjarmasin

Pratiwi, Dian (2018) Hubungan Pengetahuan Ibu Dengan Status Kelengkapan Imunisasi Booster Pada Balita Dipuskesmas Pekauman Banjarmasin. KTI Fak.Kesehatan,Jur: DIII Kebidanan Sari Mulia.

[img]
Preview
Text
COVER KTI.pdf

Download (64kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (39kB) | Preview
[img]
Preview
Text
~$BAB 1(1).pdf

Download (9kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (204kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB IV.pdf

Download (62kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (33kB) | Preview

Abstract

Hubungan Pengetahuan Ibu Dengan Status Kelengkapan Imunisasi Booster Pada Balita Dipuskesmas Pekauman Banjarmasin. Dibimbing Oleh Desilestia Dwi Salmarini Dan Ahmad Hidayat. Latarbelakang:ImunisasiBoosteradalahimunisailanjutan yang ditunjukanuntukmempertahankantingkatkekebalan di atasambangperlindunganataumemperpanjangmasaperlindungan. Sasaran balitauntuk imunisasi booster di PuskesmasPekaumanpada tahun 2017 sebanyak 15% untuk pentabio booster dan 13% untuk campak booster, memiliki peningkatan sedikit lebih besar dari tahun 2016 yang hanya mencapai 12% untuk pentabio dan 10% untuk campak booster, walaupundemikiancapaianimunisasiboostertidakmengalamikenaikan yang jauhsehinggadapatmewakilisebagianbesarpermasalahankelengkapanimunisasilanjutan (booster) padabalita di wilayahtersebut. Tujuan: Mengetahui hubungan pengetahuan ibu dengan status kelengkapan imunisasi booster pada balita di Puskesmas Pekauman Banjarmasin. Metode: Desain penelitian ini berbentuk deskriptif analitik. Sampel penelitian adalah ibu yang memiliki balita usia 24-36 bulan di Puskesmas Pekauman Banjarmasin yang berjumlah 30 orangdiambilsecaraAccidental sampling.Data dianalisis dengan analisa univariat dan bivariat. Analisis Bivariat menggunakan uji Kolmogrov Smirnov. Hasil: hasil analisis univariat diperoleh bahwa pengetahuan cukup sebanyak 15 orang (50%) dan balita yang lengkap imunisasi Booster sebanyak 18 orang (60%). Hasil analisis bivariat didapatkan nilai p value =0,011(p<0,05) yang artinya bahwa terdapat hubungan antara pengetahuan ibu dengan kelengkapan imunisasi Booster. Simpulan: Ada hubungan pengetahuan ibu dengan kelengkapan imunisasi Booster pada balita di Puskesmas Pekauman Banjarmasin. Saran perlu melakukan kegiatan-kegiatan pembinaan/pelatihan guna meningkatkan pengetahuan tentang imunisasi booster lengkap ke rumah-rumah yang jauh dari Puskesmas.

Item Type: KTI DIII Kebidanan Sari Mulia
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Pengguna Penyetoran: Rahman Perpustakaan UNISM
Tanggal Setoran: 15 Sep 2018 05:54
Last Modified: 06 Aug 2019 01:54
URI: http://repository.unism.ac.id/id/eprint/15

Actions (login required)

View Item View Item